Program MBG Batam Jangkau 27.000 Siswa, Disdik: Menu Harus Sesuai Selera Anak
Program MBG yang bertujuan meningkatkan asupan gizi bagi siswa ini kini dijalankan oleh enam dapur aktif dari SPPG, yang tersebar di empat kecamatan yaitu Bengkong, Sungai Beduk, Sekupang, dan Batam Kota.