CSR PT Pindo Deli Perawang Gelar Pelatihan Pembuatan Cake Ekonomis Dengan Rasa Premium di Kampung Pinang Sebatang Timur
Pimpinan PT Pindo Deli bersama Penghulu Kampung Pinang Sebatang Timur dan puluhan Peserta pelatihan Tata Boga foto bersama jelang mengikuti materi pelatihan yang di berikan langsung oleh Chef Titan Firdusi Suryani dari Griya Food Pekanbaru, di Aula Kampung Pinang Sebatang Timur, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau.