DPRD Minta Pemkot Batam Beri Kepastian Legalitas Lahan Warga Tembesi Sidomulyo
Total ada 525 Kepala Keluarga (KK) yang bermukim diatas lahan seluas 10,7 hektar. Lahan yang mereka tempati selama puluhan tahun tersebut berada di dalam kawasan hutan lindung.