Pemprov Kepri Dapat Pujian atas Kesiapan Penyaluran THR di Batam
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Yahya Zaini, menyampaikan hal tersebut dalam kunjungan kerjanya ke Kota Batam, yang bertujuan untuk memantau dan memastikan kelancaran distribusi THR di daerah tersebut.