Pekanbaru Tambal 290 Titik Jalan dalam 4 Bulan, Ini Daftar Lengkap Ruas yang Sudah Diperbaiki
Sepanjang Januari hingga April 2025, setidaknya 290 titik jalan di 35 ruas telah dilakukan tambal sulam demi meningkatkan kenyamanan dan keselamatan pengguna jalan.